Resep Bolu Pandan Lembut
Bolu Pandan Kukus Lembut So Yummmi Yunda Yun Kitchen
Cara Mudah Membuat Kue Bolu Pandan Panggang Lembut
![](https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgi3yByHPDQ_7wPf8aM4Kw6IeueDAnL042loqCq8Sl7MW4BX8kBj7pEtPhOkLUHTQ2ex9gbys_1Iku3SAb3i9qeJ9NbUOL-Tb_uOkBV1aOuoOYumWv0qBjT10crLIRsFISo-YAet3Zdm64/s1600/CAKE+POTONG+PANDAN+KEJU.png)
Ilustrasi Kue Bolu Pandan Panggang |
Waktu yang dibutuhkan untuk mempersiapkan bahan kurang lebih 30 menit, proses memasak juga sama saat mempersiapkan bahan, jadi tidak perlu waktu lama untuk membuat bolu pandan buatan kita sendiri karena hanya butuh waktu 1 jam.
- 6 butir telur ayam
- 150 gr tepung terigu
- 150 gr gula halus
- 100 gr mentega, lelehkan
- 1 sdt pasta pandan
- 1 sdm air daun suji
- 1/2 sdt baking powder
- Kocok telur dan gula hingga mengembang, kental dan berwarna putih.
- Masukkan terigu yang telah diayak bersama baking powder perlahan-lahan,
- Kemudian masukkan mentega yang sudah dilelehkan.
- Masukkan pasta pandan dan air daun suji, aduk hingga rata.
- Siapkan loyang bundar yang sudah diolesi mentega dan ditaburi sedikit tepung terigu agar tidak lengket.
- Tuangkan adonan bolu ke dalam loyang.
- Panggang dalam oven bersuhu 180 derajat Celcius selama 30 menit.
- Keluarka bolu dari loyang, potong-potong dan sajikan.
Selamat mencoba resep kue bolu pandan panggang ini. Semoga berhasil dan bermanfaat :)
Gallery Resep Bolu Pandan Lembut
Bolu Kukus Pandan Santan Tanpa Mixer
Resep Bolu Jerman Pandan Eba Chan Kocok All In One Tricks
Bolu Pandan Putih Telur Lembut Empuk Moist Banget Resep
Resep Bolu Pandan Lembut Ekonomis Paling Enak
Bolu Pandan Super Lembut Empuk Mulus Jiggly Pandan Sponge Cake
Resep Bolu Pandan Kukus Paling Lembut Sajian Bunda
Resep Bolu Kukus Pandan Lembut Aminah Store
Resep Bolu Pandan Super Lembut Bahan Sederhana Oleh Shinta
Resep Bolu Kukus Pandan Keju Santan Super Lembut
Resep Bolu Pandan Lembut Oleh Bunda Al Cookpad
Kumpulan Aneka Resep Bolu Pandan Lembut Resep
Resep Bolu Pandan Santan Lembut Dan Lezat Puninda Zanuarti
Resep Praktis Cara Membuat Bolu Pandan Yang Lembut Dan Enak
Resep Bolu Pandan Santan Super Lembut 5resepterbaruku Oleh
Resep Bolu Pandan Lembut Oleh Merry Todar Cookpad
Resep Bolu Pandan 7 Langkah Cara Membuat Bolu Pandan Yang
Resep Bolu Pandan Anti Gagal Enak Dan Lembut