Resep Semur Ayam Sederhana
4 Resep Semur Ayam Istimewa Yang Cocok Untuk Makan Malam
Cara Membuat Semur Ayam Kecap Enak dan Gurih
Cara Membuat Semur Ayam Kecap Enak dan Gurih – Semur ayam adalah salah satu olahan dari ayam yang memiliki sedikit kue namun pekat dengan daging ayamnya. Semur ayam ini akan kami bumbui dengan kecap manis sehingga memiliki rasa yang lebih nikmat lagi. Untuk membuat semur ayam ini cukup sederhana dan mudah untuk kita lakukan. Selain itu, bahan dasarnya pun tentu saja mudah untuk kita dapatkan karena banyak terdapat dipasaran. Ayam dipasaran biasanya dijual dengan harga kiloan dan harganya pun tidak selalu sama, kadang naik kadang turun. Namun harga ayam biasanya memang sedikit agak mahal dibanding dengan harga sayuran. Meskipun demikian, anda tetap dapat menikmati makanan yang satu ini karena biasanya untuk membuat sesuatu masakan enak, enda rela mengeluarkan uang yang banyak asal anda dapat menikmatinya. Dan akan lebih seru lagi makanan ini disantap secara bersama-sama dengan keluarga anda supaya dapat menambah citarasa yang lezat pada makanan ini.
Bahan :
- 1 ekor ayam bersih ( potong 10 bagian )
- minyak goreng secukupnya
- cuka 2 sendok makan
- garam 1 sendok makan
- gula pasir 2 sendok makan
- 1 sendok teh penyedap rasa
- kecap manis secukupnya
- 2 cm lengkuas ( memarkan )
- 1 liter air
- cengkeh 5 butir
- pala 1/2 butir
Bumbu halus yang digunakan :
- 1 sendok makan ketumbar
- kemiri sangrai 6 butir
- bawang putih 6 siung
- bawang merah 10 butir
- 1/2 sendok teh merica butiran sangrai
Cara Membuat Semur Ayam Kecap :
- Campurkan ayam dengan cuka dan garam sambil diremas-remas
- Panaskan minyak lalu goreng ayam sampai matang kuning kecoklatan, angkat tiriskan
- Tumis bumbu halus dalam minyak panas lalu masukkan lengkuas, pala dan cengkeh, aduk sampai harum,Masukkan ayam yang sudah digoreng sambil diaduk rata
- Tuang air kedalamnya dan tunggu sampai mendidih dan menyusut
- Masukkan garam, gula, merica bubuk dan penyedap rasa, aduk rata
- Kucuri dengan kecap manis secukupnya sesuai dengan selera anda, aduk lagi hingga merata, angkat dan sajikan
Setelah anda melihat Resep dan Cara Membuat Semur Ayam Kecap diatas, pasti anda ingin segera membuatnya dan disajikan sebagai menu tambahan dalam keluarga.
Resep Yang di Cari Pengunjung:
cara memasak ayam kecap hitam pekat,resep bumbu semur ayam kecap,semur ayam pedasGadis manis penyuka kuliner khas nusantara sekaligus suka memasak dan menulis resep memasak mudah dan sederhana
Gallery Resep Semur Ayam Sederhana
Yuk Intip Resep Opor Ayam Sederhana Yang Pas Dihidangkan
Resep Semur Ayam Kecap Sederhana Youtube
29 Resep Semur Ayam Spesial Yang Enak Dan Praktis Rekomended
Resep Membuat Semur Ayam Kecap Spesial Dan Sederhana
4 Resep Semur Ayam Sederhana Yang Sangat Lezat Dan Mudah Di
Resep Semur Ayam Kecap Sederhana Oleh Rya Prasetya Cookpad
4 Resep Semur Ayam Sederhana Yang Sangat Lezat Dan Mudah Di
Jenis Jenis Resep Ayam Semur Sederhana Rumahan Dunia Asa
Resep Semur Ayam Paling Sederhana Resep Masak
136 Resep Sederhana Untuk Resep Semur Ayam Craftlog
Resep Semur Ayam Kampung Sederhana
Resep Semur Kentang Tahu Lauk Sederhana Dan Favorit Sepanjang Masa
Resep Semur Ayam Sederhana Masakan Indonesia
Resep Semur Ayam Kecap Sajian Jitu Untuk Bernostalgia
Resep Semur Ayam Sederhana Oleh Yuyun Sandhora Cookpad
Resep Semur Tahu Sederhana Dengan Telur
136 Resep Sederhana Dengan Ayam Semur Craftlog Indonesia
Resep Semur Ayam Sederhana Oleh Desti Putri Ii Cookpad
Cara Membuat Semur Ayam Sederhana
15 Resep Semur Daging Enak Empuk Dan Sederhana