News Update
Saturday, 15 March

Resep Olahan Ikan Asin



Resep Ikan Asin Gabus Tahu Asem Pedas Oleh Dapur Anie Cookpad

Resep Olahan Ikan Asin

Ikan asin merupakan salah satu olahan yang sederhana namun sebenarnya memiliki citarasa yang luar biasa. Pasalnya memang jika kita pandai mengolahnya, dengan cara sederhana saja ikan asin sudah menjadi teman makan yang sangat lezat. Nah bagi Anda yang penasaran dengan cara mengolah ikan asin, berikut adalah resep olahan ikan asin yang bisa Anda coba:

Pepes ikan asin daun singkong

Pepes ikan asin menjadi salah satu olahan yang rasanya sangat lezat loh. Iya pasalnya olehan ikan asin ini cukup sederhana namun memiliki citarasa yang luar biasa. Nah untuk membuat pepes ikan asin, terdapat beberapa bumbu yang harus disiapkan mulai dari ikan asin peda yang telah diseduh dengan menggunakan air hangat, bawang putih yang diiris tipis, bawang merah yang diiris tipis, serai yang diambil putihnya dan dimemarkan, cabai merah, tomat hijau yang dipotong-potong, daun jeruk yang dibuang tulang daunnya dan diiris tipis, buah belimbing wuluh yang telah dipotong, teh garam, teh gula pasir, kemangi, daun singkong yang dipetik dan direbus yang fungsinya adalah untuk membungkus pepes, daun pisang untuk membungkus bagian luar. Nah setelah menyiapkan bahan-bahannya, berikut adalah cara memasak pepes ikan asin:

  • Langkah pertama yakni Anda bisa memulainya dengan cara mencampur bawang putih, serai, bawang merah, tomat hijau, cabai rawit merah, tomat hijau, daun jeruk, belimbing wuluh, gula, garam, dan juga gula yang kemudian diaduk rata.
  • Selanjutnya Anda bisa mengambil daun pisang dan juga beberapa lembar daun singkong. Kemudian letakkan ikan dan sendokkan bumbu-bumbunya.
  • Selanjutnya bungkus pepes dengan menggunakan daun singkong, selanjutnya bungkus lagi dengan daun pisang, dan semat dengan menggunak lidi kecil.
  • Adapun langkah selanjutnya yaitu silahkan kukus dengan menggunakan api sedang kurang lebih selama 45 menit hingga matang.
  • Nah pepes ikan asin pun siap untuk dihidangkan.

Nah itu dia beberapa langkah untuk membuat olahan ikan asin yang cukup unik. Iya pepes ini sangat cocok untuk menemani makan Anda.

Gallery Resep Olahan Ikan Asin

Resep Ikan Asin Cabe Ijo Sederhana Tapi Bisa Menggugah

Resep Cumi Asin Petai Pedas Sajian Mudah Bangkitkan Selera

Ikan Asin Masak Balado By Ming Shields

Resep Olahan Ikan Asin By Infomenarik Apps Books

Cara Memasak Resep Ikan Asin Tumis Cabe Hijau

Resep Asam Manis Pedas Ikan Asin Radar Tarakan

Tumis Ikan Asin Peda Kemangi

Resep Nasi Goreng Ikan Asin Lezat Dan Nikmat Tiada Duanya

Resep Nenek 2 Masakan Cabai Ijo Yang Siap Jadi Santapan

Resep Olahan Ikan Asin By Infomenarik Apps Books

Asin Gurih Pedasnya Resep Pepes Ikan Asin Peda Khas Sunda

Resep Ikan Asin Klotok Oleh Putri Rahmaa Cookpad

Menu Jumat Resep Ikan Asin Peda Super Nikmat Portalmadura Com

Resep Masak Kerecek Ikan Asin Pari Resep Segala Masakan

Ikan Asin Purwokerto Menu Istimewa Ikan Asin Goreng 0821

Resep Ikan Peda Tumis Cabai Bawang Kumparan Com

Pr Recookolahanikanasin Hash Tags Deskgram

Resep Mudah Bikin Oseng Oseng Ikan Asin Kembung

Resep Ikan Asin Pedas Manis Oleh Susan Mellyani Cookpad

Resep Sederhana Sambal Ikan Asin Enaknya Juara Lifestyle

5 Resep Olahan Ikan Asin Ini Maknyus Cocok Untuk Lauk

5 Resep Aneka Tumis Tabur Ikan Teri Medan Yang Nikmat Buat

Untuk Membuat Santap Siang Lebih Bergairah Sajikan Olahan

5 Resep Olahan Ikan Asin Ini Maknyus Cocok Untuk Lauk

Resep Ikan Asin Peda Dengan Olahan Petai Spesial Nikmat


Komentar

Postingan Lebih Baru Postingan Lama