News Update
Loading...

Resep Gepuk Nyonya Yong



Manis Gurih Empal Gepuk Enak Dinikmati Dengan Nasi Hangat

Resep Gepuk Daging Sapi Khas Sunda - Masakan Daging

Resep gepuk daging sapi yang enak dan juga mantap. Pada saat yang lalu kami dapat request resep nih, yakni cara membuat gepuk daging sapi yang lezat dan gurih. Nah, jadi pada kesempatan kali ini kami akan memberikannya kepada pembaca setia blog ini. Semoga bisa menjadi sesuatu yang bermanfaat dan juga solusi, khususnya bagi bunda yang saat ini sedang mencari resep gepuk daging sapi ini.

Cita rasa akan masakan khas nusantara yang gurih dan enak, ada banyak juga kita peroleh di daerah Jawa Barat. Seperti halnya masakan ini, yap benar sekali olahan gepuk daging sapi ini memang berasal dari Sunda atau juga daerah Bandung ya. Sebelumnya sudah tahukan apa itu gepuk sapi? Kalau di daerah Jawa Timur, kata ‘gepuk’ ini memiliki arti yang berbeda loh. Gepuk disana berarti memukul, nah kalau di sini masakan gepuk ini bukanlah berarti memukul. Melainkan hampir sama atau bisa di katakan sebagai empal daging sapi.

Resep Gepuk Daging Sapi

Gepuk daging sapi ini adalah olahan masakan daging sapi yang direbus matang hingga daging terasa empuk. Kemudian dipotong-potong dan dimasak kembali bersama dengan campuran santan serta bumbu halus. Yang mana sebelumnya daging sudah dipotong-potong dan juga dipipihkan.

Menarik juga : Resep Bakso Sapi Kenyal Alami dan Cara Membuat Kuahnya

Bukan hanya di situ saja bunda, potongan daging sapi tadi kemudian dimasak lagi dengan cara digoreng matang. Sedangkan dalam penyajiannya, gepuk daging sapi ini biasa disantap bersama nasi putih hangat serta berbagai lalapan segar beserta sambal pedas segar. Ada juga resep yang terkenal dari gepuk daging ini, seperti halnya resep gepuk nyonya yong dan resep gepuk daging sapi serundeng. Yang notabenya masing-masing itu memiliki ciri khas sendiri.

Bahan-Bahan

  • Daging sapi ½ kg, tanpa lemak
  • Daun salam 2 lembar
  • Serai 1 tangkai , geprek
  • Daun jeruk 3 lembar
  • Lengkuas 1 cm, geprek
  • Air asam 1 sdm
  • Santan kelapa 1 liter
  • Gula merah 50 gr
  • Garam halus dan minyak goreng secukupnya

Bumbu-Bumbu

  • Bawang merah 8 butir, haluskan
  • Bawang putih 2 siung, haluskan
  • Ketumbar sangrai 1 sdm, haluskan
  • Kemiri sangrai 5 butir, haluskan

Cara Membuat Resep Gepuk Daging Sapi

  1. Untuk menghasilkan tekstur daging sapi empuk dan mudah dikunyah nantinya, mula-mula daging sapi ini direbus matang.
  2. Kemudian setelah selesai direbus, dilanjutkan dengan memotong-motong daging sapi sampai menjadi beberapa bagian, lalu dipipihkan hingga sedikit melebar.
  3. Berikutnya, masak santan kelapa dengan direbus matang bersama dengan tambahan daun salam, serai, daun jeruk, lengkuas, air asam, gula merah, garam, dan bumbu halus masakan. aduk merata dan tunggu sampai matang lalu tambahkan dengan potongan daging sapi yang sudah dipipihkan.
  4. Biarkan campuran santan menyusut dan menyerap ke dalam daging sapi.
  5. Setelah selesai direbus, kemudian potongan daging sapi ini digoreng matang.

Demikian itulah resep gepuk daging sapi yang bisa kami bagikan pada kesempatan kali ini. Jangan lupa untuk share resep kepada teman-teman, caranya sangat mudah. Cukup dengan menekan tombol berbagi dibagian bawah artikel ini. Guna menambah referensi resep kekinian yang enak. Silahkan simak juga berbagai resep menarik kami di sini. Salah satu rekomendasi dari kami untuk anda adalah Cara Membuat Sup Daging Sapi Bening

Terima kasih kami ucapkan kepada bunda sekalian yang selalu memberikan dukungan semangat kepada kami. Akhir kata selamat mencoba di rumah dan semoga sukses ya.

Ensiklopedi resep masakan yang lengkap, ingin masak apa hari ini? yuk lihat resepnya disini.

Gallery Resep Gepuk Nyonya Yong

Baru 41 Cara Membuat Empal Gepuk Nyonya Ong

Address Of Gepuk Ny Ong Pondok Indah Gepuk Ny Ong

6 Resep Gepuk Gepuk Ny Enak Dan Sederhana Cookpad

Cara Membuat Empal Gepuk Ny Ong

Makan Siang Mantap Dengan Ayam Gepuk Yang Gurih Manis

Empal Instagram Media Feed

Cara Membuat Gepuk Bandung Daging Sapi Goreng Resep

Resep Empal Suwir Daging Sapi Just Try Taste

Gepuk Ny Ong Telah Menjadi Oleh Oleh Khas Dari Bandung

Selalu Diperbarui Menu Gepuk Ny Ong Pasir Kaliki Bandung

Resto Gepuk Ny Yong Bandung

Resep Gepuk Bandung Daging Sapi Sederhana Lembut Dan Empuk

Cara Membuat Gepuk Ala Nyonya Yong Cara Memasak Ala Chef

Oleh Oleh Dan Cinderamata Khas Bandung Katalog Tempat

Gepuk Daging Sapi Spesial Mantap Ga Kalah Sama Ny Ong

Daginggepuk Instagram Posts Photos And Videos Instazu Com

Empal Gepuk Daging Sapi Just Try Taste

Gepuk Ny Ong Pondok Indah Jakarta Zomato Indonesia

Kuliner Khas Gepuk Ny Ong Yang Lezat Dan Populer

Gepuk Ny Yong Bandung Ulasan Restoran Tripadvisor

Resep Empal Gepuk Yang Enak Dan Empuk Khas Sunda

Mudik Ke Purwakarta Rugi Bila Tak Mencoba 10 Kuliner Ini


Komentar

Postingan Lebih Baru Postingan Lama